Disaster Leadership Training | Sekolah Relawan

Disaster Leadership Training

Edukasi

Pelatihan untuk membentuk relawan yang cepat, terampil, dan tuntas sehingga memiliki kapasitas sebagai pemimpin untuk mengelola penanganan bencana. Terbagi menjadi 2 tahap yaitu seleksi, berupa tes fisik dan wawasan kebencanaan. Serta tahap pelatihan 4 hari 3 malam, dimana relawan akan mempelajari 14 materi dari 4 fase bencana, yaitu mitigasi, preparedness, emergency dan recovery. Tak hanya meningkatkan wawasan dan pengetahuan relawan dalam kebencanaan, pelatihan ini juga meningkatkan kemantapan fisik serta kepercayaan terhadap diri sendiri.

Materi yang akan dibahas mencakup :

Target peserta dalam pelatihan ini di rentang usia 18 - 35 tahun yang merupakan warga negara Indonesia, baik mahasiswa/i, anggota organisasi atau komunitas yang bergerak di bidang kemanusiaan dan memiliki minat menjadi relawan kebencanaan.

Disaster Leadership Training telah dilaksanakan sebanyak 9 kali dengan lebih dari 300 relawan bencana terlatih.